Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2020
Gambar
  Dasar - Dasar Elektronika   Elektronika  merupakan ilmu yang mempelajari alat  listrik   arus lemah  yang dioperasikan dengan cara mengontrol aliran  elektron  atau partikel ber muatan listrik  dalam suatu alat seperti  komputer , peralatan elektronik,  termokopel ,  semikonduktor , dan lain sebagainya.  Ilmu  yang mempelajari alat-alat seperti ini merupakan cabang dari ilmu  fisika , sementara bentuk desain dan pembuatan  sirkuit elektroniknya  adalah bagian dari  teknik elektro ,  teknik komputer , dan ilmu/teknik  elektronika dan instrumentasi . Alat-alat yang menggunakan dasar kerja elektronika ini disebut sebagai peralatan elektronik ( electronic devices ). Contoh peralatan (peranti) elektronik ini: Tabung Sinar Katode ( Cathode Ray Tube ,  CRT ),  radio ,  TV , perekam kaset, perekam kaset video ( VCR ), perekam  VCD , perekam  DVD , kamera video,  kamera digital ,  komputer pribadi  desk-top, komputer  Laptop ,  PDA  (komputer saku),  robot ,  smart card , dll. Komponen Elektr